Cara Mengupgrade Joomla 1.5 Menjadi Joomla 1.6
Untuk mengubah atau mengupgrade versi Joomla temen-temen ada beberapa tahapan, yakni :
1. Backup Web temen-temen memakai component Akeeba Backup.
2. Download component Jupgrade
3. Install component Jupgrade
4. Upgrade
berikut Tutorial Video nya :
Tinggalkan komentar ya kawan? komentar kawan semua sangat berarti untuk penunjang perkembangan dan perbaikan Blog saya. Anda komentar pasti saya akan komentar kemblai ke Blog anda ^^. Sukses Bersama!!